Penelitian adalah kerja penyelidikan ilmu pengetahuan untuk dapat menguak realita secara objektif, dilakukan secara sistematis dan menggunakan metode ilmiah yang telah disepakati para ilmuwan. ada banyak pendekatan yang digunakan dalam penelitian kualitatif seperti naratif, fenomenologi, grounded theory, etnografi dan studi kasus. setiap pendekatan memiliki fokus dan metodologi yang berbeda disesuaikan dengan karakteristiknya masing-masik. 

studi kasus sebagai pendekatan memiliki spesifikasi fokus penyelidikan pada kejadian dan situasi yang aktual, empiris dan kontemporer. fokusnya pada permasalahan spesifik dan unik. studi kasus mensyaratkan peneliti memiliki kemampuan atas kasus-kasus lain yang terkait dengan kasus yang diselidikinya. karenanya, pendekatan ini bersifat a bounded system. penjelasan selengkapnya bisa di simak dalam bahan presentasi  di bawah ini....